Jerawat pada dasarnya dapat disebabkan karena adanya penumpukan sel kulit mati dibagian pori-pori. Terkadang bakteri ikut menyusup ke dalamnya dan membuat area tersebut merah dan membengkak. Jerawat batu juga dapat muncul ketika infeksi yang terjadi telah masuk ke lapisan kulit terdalam.
Jerawat batu atau yang memiliki nama latin Cystic Acne adalah salah satu jenis jerawat yang memiliki ukuran besar. Menagapa demikian? Karena jerawat sudah terjadinya peradangan yang sangat hebat disekitar jerawat sehingga membuat ukuran jerawat tersebut tampak lebih besar daripada jerawat pada umumnya.
Oleh karena itu, beruntunglah anda karena saat ini diberbagai apotik telah tersedia berbagai macam obat jerawat batu yang dapat membantu anda dalam penyembuhannya. Nah, pada kali ini cleanjerawat.net akan mengulas apa saja obat jerawat batu paling ampuh yang ada di apotik. Yuk simak dibawah ini penjelasannya.
BACA JUGA: 7 Cara Alami Mengatasi Pembengkakan Jerawat di Wajah
Jerawat batu atau yang memiliki nama latin Cystic Acne adalah salah satu jenis jerawat yang memiliki ukuran besar. Menagapa demikian? Karena jerawat sudah terjadinya peradangan yang sangat hebat disekitar jerawat sehingga membuat ukuran jerawat tersebut tampak lebih besar daripada jerawat pada umumnya.
Oleh karena itu, beruntunglah anda karena saat ini diberbagai apotik telah tersedia berbagai macam obat jerawat batu yang dapat membantu anda dalam penyembuhannya. Nah, pada kali ini cleanjerawat.net akan mengulas apa saja obat jerawat batu paling ampuh yang ada di apotik. Yuk simak dibawah ini penjelasannya.
BACA JUGA: 7 Cara Alami Mengatasi Pembengkakan Jerawat di Wajah
8 Obat Jerawat Batu Paling Ampuh yang Ada di Apotik
1. Dermal Nicam
Obat Jerawat batu yang pertama adalah dermal nicam. Obat ini sangat bermanfaat untuk menyembuhkan jerawat batu di wajah anda. Gel ini akan bekerja dan menyembuhan jerawat batu, karena obat ini mengandung nicotinamide yang akan mengobati beberapa efek peradangan jerawat. Seperti efek kemerahan dan bernanah.
- Jauhkan gel ini dari area mata, hidung, dan mulut. Anda hanya mengoleskannya pada bagian yang terdapat jerawat batu saja.
- Jika anda mengalami sensai terbakar sehabis menggunakan obat ini, maka harus dikurangi pemakaiannya.
2. Freederm Gel
Obat jerawat batu yang kedua adalah freederm gel. Gel ini memiliki kandungan anti inflamasi, sehingga dapat mempercepat proses pengempisan dan pengeringan jerawat. Selain itu freederm gel juga dapat memperkecil ukuran jerawat batu anda dengan sangat cepat dan semua hal itu dapat terjadi karena freederm gel memiliki kandungan senyawa bernama nicotinamide.
- Oleskan freederm gel pada kulit yang terdapat jerawat batu minimal 2 kali pemakaian, yaitu pagi dan malam hari saat mau tidur.
- Pastikan anda membaca dahulu petunjuk penggunaannya.
3. Freederm Fast Track Gel
Obat jerawat batu yang ketiga adalah freederm fast track gel. Freederm fast track gel merupakan suatu obat jerawat yang dilengkapi dengan formula unik yang diklaim dapat mengurangi penampakan efek kemerahan dari jerawat batu.
- Bacalah petunjuk cara pemakaian terlebih dahulu
- Jangan teruskan menggunakan gel ini apabila terjadi iritasi pada kulit anda
4. Brevoxyl Cream
Obat jerawat batu yang keempat adalah brevoxyl. Obat ini terdapat diapotik dan sangat bermanfaat untuk menghilangkan jerawat batu diwajah anda. Karena obat ini memiliki kandungan benzoil peroksidanya yang kadarnya mencapai 4%.
Benzoil peroksida ini dapat secara ampuh embunuh bakteri penyebab peradangan jerawat bernama Propanobacterium acne, sehingga akan menghindarkan anda dari bahaya infeksi pada jerawat. Selain itu benzoil peroksida juga sangat cocok untuk mempercepat pengempisan jerawat batu.
- Setelah menggunakan brevoxyl ini sebaiknya menaruh di tempat yang keirng dan sejuk, dibawah suhu 25 C.
- Pada awalan menggunakan obat ini, sebaiknya anda menggunakan 1 hari 1 olesan saja, nanti kalau kulit sudah terbiasa akan gel ini boleh ditambah menjadi 1 hari 2 olesan.
5. Acnecide
Obat jerawat batu yang kelima adalah acnecide. Gel ini akan membantu anda mengobati jerawat batu, dikarenakan gel ini memiliki kandungan benzoil peoksida, yang akan dengan ampuh membunuh bakteri penyebab jerawat batu yaitu Propanobacterium, yang akan membantu mempercepat pengempisan jerawat.
Selain itu gel ini juga bermanfaat untuk mengusir minyak berlebih diwajah yang menjadi faktor utama penyebab jerawat.
- Hindari pengolesan gel diarea mata, hidung, dan mulut.
- Kemungkinan besar setelah anda menggunakan gel ini akan mengalami iritasi kulit, namun jagan diberhentikan pemakaian, obat ini butuh pembiasaan saja.
6. Panoxyl 10 Aquagel
Obat jerawat batu keenam adalah panoxyl aqua gel. Obat ini sudah terkenal ampuh untuk mengobati jerawat batu diwajah anda. Mengapa demikian? Karena obat ini mengandung benzoil peroksida yang kadarnya sudah mencapai 10%.
Kadar benzoil peroksida yang tergolong besar ini tentu saja akan mengeringkan dan mengempiskan jerawat batu.
- Selalu hindari area mata, hidung, dan mulut saat menggunakan panoxyl 10 aquagel ini.
- Karena kandungan benzoil peroksida nya yang sangat tinggi, maka obat ini tidak cocok digunakan bagi yang memiliki kulit sensitif.
7. Quinoderm Cream
Obat jerawat batu ketujuh adalah quinoderm cream. Obat ini sangat ampuh untuk menghilangkan jerawat batu. Quinoderm ini tersedia 2 varian, dimana ada quinoderm 5% cream dan quinoderm 10% cream. Pebedaan dari keduanya adalah kadar benzoil peoksidanya.
Keduanya sangat baik digunakan, namun bagi anda yang memiliki jerawat akut cleanjerawat.net sarankan anda untuk memakai yang quinoderm 10% cream. Gel ini juga dapat mengangkat sel kulit mati dan komedo sekaligus.
- Apabila anda mengalami iritasi sehabis menggunakan gel ini, maka segera kurangi dosis pemakaian gel ini.
- Jangan sekali-kalinya anda menggunakan produk ini secara berlebihan.
- Hidari area mata, hidung, dan mulut saat menggunakan quinoderm cream ini.
BACA JUGA:
- 6 Cara Cepat Meghilangkan Bekas Jerawat dengan Es Batu
- 10 Cara Alami Mencegah Jerawat Batu Tumbuh di Wajah
- 6 Cara Alami Menghilangkan Bekas Jerawat Batu di Wajah
Nah, itulah ulasan tentang obat jerawat batu paling ampuh yang ada diapotik. Apabila penjelasan diatas ada yang kurang jelas atau anda ingin berbagi pengalaman silahkan comment dibawah ya gais. Semoga bermafaat...
0 Response to "Inilah 7 Obat Jerawat Batu Paling Ampuh yang Ada di Apotik"
Posting Komentar